Profil

SMA N 1 Lendah Kulon Progo berdiri pada tanggal 20 November 1984. Saat itu masih menggunakan gedung SMAN 2 Wates yang terletak di daerah Bendungan, Kulon Progo.Mulai tahun 1986 sampai sekarang SMAN 1 Lendah Kulon Progo menempati gedung sendiri yang beralamat di Jatirejo, Lendah, Kulon Progo, DI Yogyakarta. Dengan begitu berdiri pula Perpustakaan SMAN 1 Lendah Kulon Progo yang mengalami perkembangan hingga sekarang.

Visi Perpustakaan :
Sebagai sarana penggerak potensi dan pengembang intelektual masyarakat sekolah


Misi Perpustakaan:
Menjadikan Perpustakaan Sebagai Sumber Belajar masyarakat sekolah
Membentuk masyarakat sekolah yang gemar membaca, melek informasi dan teknologi informasi. 

 

Struktur Organisasi :

 

 

0 Komentar